Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik

√ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik - Selamat berjumpa kembali sahabat SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM, Senang dapat bertemu anda kembali untuk membahas materi atau artikel √ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga pembahasan postingan atau artikel kategori Artikel Android, yang kami tulis ini dapat anda pahami. Tanpa memperpanjang basa-basi lagi, kami sampaikan selamat membaca.

Seberapa dalam artikel √ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik ini dapat kami bahas dan jabarkan kepada anda, kiranya tidak mengurangi makna. Kami hanya berpesan kepada pembaca SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM, jadikan artikel kami ini sebagai materi tambahan. Jika masih kurang lengkap, pembaca dapat menambah wawasan dengan mencari artikel serupa diblog lainnya atau menanyakan langsung kepada pakar yang mahir dengan masalah √ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik. Selamat menambah wawasan!

√ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik

 Google Camera adalah salah satu aplikasi kamera terpopuler saat ini dengan efek yang mena √  Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik

Download GCam Redmi 9 & Note 9 - Google Camera adalah salah satu aplikasi kamera terpopuler saat ini dengan efek yang menakjubkan. Seperti namanya, aplikasi ini dikembangkan langsung oleh Google untuk Android. GCam semakin populer dengan banyaknya versi mod dari pengembang pihak ketiga.

Versi GCam mod ini kebanyakan mendukung smartphone dengan chipset Snapdragon dan sudah mengaktifkan Camera2 API. Namun saat ini juga sudah mulai banyak GCam mod yang mendukung chipset MediaTek, sehingga perangkat seperti Redmi 9 dan Note 9 dapat menggunakannya.

Redmi 9 dan Redmi Note 9 merupakan smartphone yang menggunakan chipset MediaTek terbaru dari G-Series, tepatnya Helio G80 dan Helio G85. Untuk fotografi, keduanya dibekali dengan Quad Camera namun dengan konfigurasi yang berbeda. Berikut susunan kamera Redmi 9 dan Note 9.

Redmi 9

  • 13 MP f/2.2
  • 8 MP f/2.2 (ultrawide)
  • 5 MP f/2.4 (makro)
  • 2 MP f/2.4 (depth)

Redmi Note 9

  • 48 MP f/1.8
  • 8 MP f/2.2 (ultrawide)
  • 2 MP f/2.4 (makro)
  • 2 MP f/2.4 (depth)

Nah bagi kamu yang ingin menginstal GCam mod untuk Redmi 9 maupun Redmi Note 9 namun bingung versi mana yang cocok dengan fitur night sight dan astrophotography. Yuk langsung saja cek rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 di bawah ini.

Download GCam Redmi 9 dan Redmi Note 9

Berikut beberapa rekomendasi Google Camera Mod yang bisa kamu instal pada smartphone Xiaomi Redmi 9 maupun Xiaomi Redmi Note 9. Dan untuk fitur astrophotography, kamu bisa memilih versi 7.x.xxx.

Cara Instal GCam Redmi 9 dan Redmi Note 9

 Google Camera adalah salah satu aplikasi kamera terpopuler saat ini dengan efek yang mena √  Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik

Seperti menginstal APK pada umumnya, kamu bisa langsung menginstal GCam mod ini secara manual pada smartphone Redmi 9 dan Redmi Note 9, karena keduanya sudah mengaktifkan Cam2API. Berikut cara instal GCam untuk Redmi 9 dan Note 9.

  1. Download salah satu versi GCam mod melalui link di atas.
  2. Setelah proses download selesai, silahkan cari dan instal GCam APK.
  3. Jika muncul peringatan instalasi dari sumber tidak dikenal, silahkan lanjutkan dan masuk menu pengaturan - centang izinkan menginstal dari sumber tidak dikenal.
  4. Lalu proses instalasi GCam akan otomatis berjalan hingga selesai.

Cara Pasang Config Gcam Redmi 9 dan Redmi Note 9

 Google Camera adalah salah satu aplikasi kamera terpopuler saat ini dengan efek yang mena √  Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik

Sebelum import config GCam mod, maka kamu perlu memperhatikan versi stok Google Camera tersebut, yakni menggunakan versi 6.x.xxx atau versi 7.x.xxx. Berikut langkah-langkah memasang config GCam mod untuk Redmi 9 dan Redmi Note 9.

  1. Pertama silahkan buka aplikasi File Manager, lalu masuk ke InternalGCam.
  2. Kemudian buka folder Config (untuk GCam versi 6.x) atau Config7 (untuk GCam versi 7.x).
  3. Selanjutnya cari dan copy file config (.xml) ke dalam folder config yang telah kamu buat.
  4. Lalu buka aplikasi GCam dan klik 2x pada area kosong di sebelah tombol Shutter.
  5. Dan terakhir pilih config yang telah kamu copy dan pilih OK atau Restore.

Akhir Kata

Itulah ulasan mengenai rekomendasi GCam Redmi 9 dan Redmi Note 9 terbaik. Meskipun tidak sepenuhnya stabil digunakan untuk Redmi 9 dan menemui lag dibeberapa kondisi, GCam masih menjadi opsi foto yang lebih baik dari kamera bawaan. Sekian dan semoga bermanfaat.



Penutup Artikel √ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik

Demikian artikel √ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik kali ini, semoga bisa memberi manfaat untuk anda semua pembaca blog SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM. Allright, sampai jumpa pada postingan artikel lainnya.

Baru saja anda membaca artikel √ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik dengan alamat link https://smkn1serikualalobam.blogspot.com/2015/02/rekomendasi-gcam-redmi-9-dan-note-9.html

Artikel √ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik ini kami arsipkan pada kategori Android.

Post a Comment for "√ Rekomendasi GCam Redmi 9 dan Note 9 Terbaik"