Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020

√ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020 - Selamat berjumpa kembali sahabat SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM, Senang dapat bertemu anda kembali untuk membahas materi atau artikel √ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga pembahasan postingan atau artikel kategori Artikel Android, Artikel Tutorial, yang kami tulis ini dapat anda pahami. Tanpa memperpanjang basa-basi lagi, kami sampaikan selamat membaca.

Seberapa dalam artikel √ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020 ini dapat kami bahas dan jabarkan kepada anda, kiranya tidak mengurangi makna. Kami hanya berpesan kepada pembaca SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM, jadikan artikel kami ini sebagai materi tambahan. Jika masih kurang lengkap, pembaca dapat menambah wawasan dengan mencari artikel serupa diblog lainnya atau menanyakan langsung kepada pakar yang mahir dengan masalah √ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020. Selamat menambah wawasan!

√ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020

 Salah satu aplikasi chating yang populer di Indonesia adalah LINE √  3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020
Cara download video LINE terbaru 2020 - Salah satu aplikasi chating yang populer di Indonesia adalah LINE. Aplikasi chat ini memiliki berbagai fitur menarik seperti stiker lucu, game dan timeline untuk update status serta melihat post dari berbagai channel berite terupdate.

Selain berita terupdate, LINE sering kali menghadirkan berbagai video menarik pada timeline pengguna, baik video teman maupun dari channel. Namun video tersebut tidak bisa didownload atau disimpan secara langsung ke galeri smartphone untuk diputar secara offline atau tanpa koneksi internet.

Nah bagi Anda yang ingin mendownload video LINE. Berikut beberapa cara yang bisa Anda gunakan untuk mendownload video di LINE di iPhone maupun Android, mulai dari menggunakan aplikasi tambahan dan tanpa aplikasi tambahan. Yuk langsung simak pada artikel di bawah ini.

Cara Download Video di Timeline Line Tanpa Aplikasi

Cara pertama mengunduh video di LINE secara online yang pertama ini cukup simpel dan tidak perlu aplikasi tambahan, sehingga bisa diterapkan di HP Android maupun iPhone. Berikut cara download video di LINE:

1. Pertama silahkan buka aplikasi LINE yang sudah terinstal pada smartphone Anda.

2. Selanjutnya cari dan pilih video yang ingin Anda download.

3. Setelah itu tap menu bagikan ⠇pada bagian kiri bawah video. Lalu pilih Salin tautan/Copy Link.

 Salah satu aplikasi chating yang populer di Indonesia adalah LINE √  3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020

4. Berikutnya buka aplikasi browser yang sudah terinstal di smartphone And, bisa browser bawaan, Google Chrome, Opera dan sebagainya.

5. Silahkan tempel atau paste link yang sudah disalin pada address bar browser. Lalu tap link untuk membuka video LINE melalui browser.

6. Selanjutnya download video dengan cara tap ikon titik tiga ⠇ pada bagian kanan bawah video. Lalu akan muncul menu Download dan silahkan tap untuk mulai mendownload.

 Salah satu aplikasi chating yang populer di Indonesia adalah LINE √  3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020

Tunggu proses download hingga selesai dan video akan tersimpan di galeri atau folder Download pada memori internal.

Cara Menyimpan Video Timeline LINE dengan File Manager

Setelah sebelumnya download video tanpa menggunakan aplikasi. Nah cara alternatif selanjutnya yang bisa digunakan adalah dengan aplikasi File Manager yang mana tentu sudah terinstal di smartphone Anda.

Berikut tutorial cara menyimpan video timeline LINE dengan File Manager:

  1. Pertama silahkan buka aplikasi LINE, lalu cari video yang ingin disimpan dan tonton video tersebut hingga selesai tanpa skip.
  2. Selanjutnya silahkan buka aplikasi File Manager bawaan yang sudah ada di smartphone Anda.
  3. Kemudian buka Internal Storage - Android - Data - jp.naver.line.android - Cache. Setelah folder Cache terbuka, silahkan pilih folder mm.
  4. Berikutnya Anda akan melihat file chace dari video yang telah Anda tonton sebeluknya. Lalu pilih file yang sesuai dengan tanggal saat Anda menonton video tersebut. Lalu pilih rename dan tambahkan ekstensi .mp4 di akhir nama file video tersebut.
  5. Terakhir silahkan copy atau cut video yang telah direname dengan format .mp4 ke folder lain agar file video tersebut tidak hilang.

Cara Download Video di Chat LINE

Dan tutorial yang terakhir ini digunakan untuk download video di LINE yang berasal dari chat. Berikut cara mendownload video dari chat LINE:

  1. Silahkan buka aplikasi LINE yang sudah terinstal di smartphone Anda.
  2. Cari dan buka chat LINE yang berisi video yang ingin Anda download. Lalu pilih atau buka video tersebut.
  3. Kemudian tap logo Download pada pojok kanan bawah untuk mulai mendownload video. 
  4. Tunggu proses download hingga selesai dan setelah proses download selesai. Lalu Anda dapat menemukan video yang sudah didownload pada Galeri.

Akhir Kata...

Jadi begitulah cara download video LINE terbaru 2020. Ada 2 metode utama yaitu dengan dan tanpa aplikasi tambahan, nah silahkan gunakan metode yang menurut Anda paling mudah untuk digunakan. Baiklah sekian saja artikel ini, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.


Penutup Artikel √ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020

Demikian artikel √ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020 kali ini, semoga bisa memberi manfaat untuk anda semua pembaca blog SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM. Allright, sampai jumpa pada postingan artikel lainnya.

Baru saja anda membaca artikel √ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020 dengan alamat link https://smkn1serikualalobam.blogspot.com/2015/03/3-cara-download-video-line-terbaru-2020.html

Artikel √ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020 ini kami arsipkan pada kategori Android Tutorial.

Post a Comment for "√ 3 Cara Download Video LINE Terbaru 2020"