Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

√ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox - Selamat berjumpa kembali sahabat SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM, Senang dapat bertemu anda kembali untuk membahas materi atau artikel √ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga pembahasan postingan atau artikel kategori Artikel Jaringan, Artikel Komputer, yang kami tulis ini dapat anda pahami. Tanpa memperpanjang basa-basi lagi, kami sampaikan selamat membaca.

Seberapa dalam artikel √ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox ini dapat kami bahas dan jabarkan kepada anda, kiranya tidak mengurangi makna. Kami hanya berpesan kepada pembaca SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM, jadikan artikel kami ini sebagai materi tambahan. Jika masih kurang lengkap, pembaca dapat menambah wawasan dengan mencari artikel serupa diblog lainnya atau menanyakan langsung kepada pakar yang mahir dengan masalah √ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox. Selamat menambah wawasan!

√ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox  √  Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox
Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox - Halo sobat tkj, tentu anda sudah tidak asing dengan yang namanya virtualbox, ya software ini adalah emulator untuk menjalankan berbagai sistem operasi. Banyak sekali sistem operasi yang bisa diinstal pada virtualbox mulai dari Windows, Linux, bahkan sampai Mikrotik OS.

Pada artikel ini saya akan membagikan tutorial menginstal salah satu sistem operasi pada virtualbox yakni Mikrotik OS, disini saya menggunakan Mikrotik OS versi 5.2.0. Baiklah berikut penjelasan dasar mengenai MikrotikOS dan cara menginstal MiktoTik di VirtualBox.

Pengertian MikrotikOS

Mikrotik adalah sistem operasi dan perangkat lunak yang dapat digunakan untuk menjadikan komputer manjadi router network yang handal, mencakup berbagai fitur yang dibuat untuk IP network dan jaringan wireless, cocok digunakan oleh ISP, provider hotspot dan warnet.

Bahan :
- Oracle VitualBox
Link : Official - Silahkan pilih windows hosts
- Mikrotik OS
Link : Official - Silahkan pilih mikrotik-6.x.x.iso

Cara Install Mikrotik di VirtualBox

1. Pertama klik New, Kemudian untuk name isi MikrotikOS dan secara otomatis type dan version berganti ke unknown. Pilih kapasitas memori atau RAM 64MB saja sudah cukup, kemudian Create
Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox  √  Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

2. Tentukan lokasi install, pada Hard disk file type pilih VDI(VirtualBox Disk Image) lalu pilih Create
Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox  √  Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

3. Buka Setting lalu pilih System, Hilangkan centang pada floppy dan ubah harddisk keurutan pertama dan optical diurutan kedua setelah itu pilih OK
Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox  √  Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

4. Pada menu Storage klik bagian Empty dan pada Optical Drive pilih IDE Secondary Master kemudian pilih file MikrotikOS yang bertipe ISO, kemudian OK
Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox  √  Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

5. Klik Start, tekan "a" untuk memilih semua fitur dan tekan "i" untuk install
Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox  √  Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

6. Selesai, tekan enter untuk reboot dan Mikrotik OS sudah bisa digunakan dengan login user=admin dan password=kosong
Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox  √  Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

Selesai, sekarang Mikrotik OS sudah bisa dijalankan melalui Virtualbox, untuk menghubungkan dengan Winbox pada Windows silahkan ganti network pada VirtualBox menjadi Bridge Adapter.

Sekian artikel Cara Menginstal Mikrotik OS di Virtualbox, Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.


Penutup Artikel √ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox

Demikian artikel √ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox kali ini, semoga bisa memberi manfaat untuk anda semua pembaca blog SMK NEGERI 1 SERI KUALA LOBAM. Allright, sampai jumpa pada postingan artikel lainnya.

Baru saja anda membaca artikel √ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox dengan alamat link https://smkn1serikualalobam.blogspot.com/2015/03/tutorial-install-mikrotik-os-di-oracle.html

Artikel √ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox ini kami arsipkan pada kategori Jaringan Komputer.

Post a Comment for "√ Tutorial Install MikroTik OS di Oracle VM Virtualbox"